Sehubungan dengan kondisi pandemi yang masih berlangsung, maka mahasiswa tidak perlu datang ke GMC untuk tes kesehatan, tetapi mengisi Formulir skrining ini secara online untuk pengecekan awal kondisi kesehatan. Formulir ini wajib diisi oleh mahasiswa yang akan mengikuti KKN. Tim Medis dari Gadjah Mada Medical Center akan melakukan assessment berdasarkan data yang saudara isikan. Jika dari hasil assessment diperlukan pemeriksaan lebih lanjut, GMC akan menghubungi secara pribadi. Mohon mengisikan data ini dengan sebenar-benarnya selambat-lambatnya tanggal 16 Agustus 2021.
KKN 2021
Jadwal KKN-PPM Periode 3 dan 4 Tahun 2021 dapat diunduh melalui link ini
Sehubungan dengan kondisi PPKM, apabila ada perubahan jadwal akan kami umumkan kemudian
Kepada Yth.
- Korwil KKN-PPM UGM
- DPL KKN-PPM UGM
- Kormanit KKN-PPM UGM
- Kormasit KKN-PPM UGM
Dengan hormat,
Sehubungan dengan adanya kondisi pandemi yang masih cenderung naik dan meluas, maka DPKM UGM mengadakan acara bincang-bincang dan pembekalan tambahan program KKN yang dapat menjadi alternatif program dan juga dapat memperlancar pelaksanaan program KKN. Acara ini akan dilaksanakan pada:
Senin, 19 Juli 2021, Pukul13.00-15.00 WIB
Adapun susunan acara adalah sebagai berikut:
No |
Waktu |
Acara |
Keterangan |
1 |
13.00 – 13.10 | Pembukaan | MC |
2 |
13.10 – 13.25 | Inspring Mahasiswa KKN | Prof. Ir. Irfan Dwidya Prijambada, M.Eng., Ph.D. |
3 |
13.25 – 13.40 | Peluang Mhs KKN untuk Membantu Vaksinasi | dr. Raden Ludhang Pradipta Rizki, M.Biotech., Sp.MK |
4 |
13.40 – 13.55 | Pemantauan Kesehatan Isoman | Sutono, S.Kp., M.Sc. |
5 |
13.55 – 14.10 | Peluang Dukungan Untuk Nakes (Laundry, Peti Jenasah) | Ashar Saputra, ST., MT., Ph.D. |
6 |
14.10 – 14.25 | Pendampingan Telekonseling | Drg. Agus Ramli |
7 |
14.25 – 14.55 | Diskusi dan Tanya Jawab | Moderator: Dr. Rachmawan Budiarto, S.T., M.T. |
8 |
14.55 – 15.00 | Penutupan | MC |
LINK ZOOM: http://ugm.id/bincangprogramkkn
Meeting ID: 831 1975 6230
Passcode: 321923
Demikian informasi ini kami sampaikan. Atas perhatiannya diucapkan terima kasih.
Yth. Kormanit KKN-PPM Periode 2 Tahun 2021
Diberitahukan bahwa tahapan simaster untuk edit Kormasit, Bendahara Unit, dan Daftar Mahasiswa sub unit dibuka kembali hingga tanggal 15 Juli 2021 pukul 23.55 WIB. Silakan untuk dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya. Terimakasih.
Salam,
Subdit KKN
DPKM bekerjasama dengan Pihak RSA UGM, mengundang Mahasiswa peserta KKN-PPM Periode 2 dari Kluster Kesehatan untuk terlibat dalam kegiatan penanganan Covid-19 untuk menjadi tenaga relawan penanganan Covid-19 untuk ditempatkan sebagai:
✅ tim vaksinasi RSA
– Membantu kegiatan Vaksinasi di RSA (selama 2 bulan kedepan)
– 1 minggu bertugas 4 mahasiswa/minggu sehingga untuk kebutuhan 2 bulan (32 mhsw)
– bertugas sesuai jam jadwal vaksin yang akan ditentutkan selanjutnya, rencananya akhir minggu ini untuk vaksinasi civitas UGM dan usia 12-17 tahun
✅ Admin IGD
– -bertugas membantu input data pasien baru/lama selama penanganan di IGD
– -bertugas shift (8jam) dalam 1 shift 2 mahasiwa yg dibutuhkan (sehari 6 mhsw)jk dalam rentang waktu kegiatan KKN P-2
Upacara Pengarahan dan Penerjunan KKN-PPM UGM Periode 2 Tahun 2021
Jumat, 2 Juli 2021
Pukul 14.00 – 16.00 WIB
Pengarahan oleh Menteri Koperasi dan UKM, Drs. Teten Masduki
Penerimaan oleh Gubernur Jawa Tengah, H. Ganjar Pranowo, S.H, M.IP (Ketua PP Kagama Pusat)
Bagi Mahasiswa KKN yang akan vaksinasi, Dinas Kesehatan Sleman mensyaratkan mahasiswa juga mendaftarkan diri melalui link:
https://daftarvaksin.slemankab.go.id
Pastikan screenshot juga sebagai bukti bahwa anda sudah mengisi
Kloter 1 | 11.00 – 11.15 | WIB | |||
Kloter 2 | 11.15 – 11.30 | WIB | |||
Kloter 3 | 11.30 – 11.45 | WIB | |||
Kloter 4 | 11.45 – 12.00 | WIB | |||
Kloter 5 | 12.00 – 12.15 | WIB | |||
Kloter 6 | 12.15 – 12.30 | WIB | |||
Kloter 7 | 12.30 – 12.45 | WIB | |||
Keterangan: | |||||
1 | Mahasiswa peserta vaksinasi dalam kondisi sehat dan wajib hadir 15 menit sebelum waktu yang ditentukan. Daftar Peserta vaksinasi dapat diunduh pada link ini | ||||
2 | Saat Registrasi Vaksinasi menunjukkan KTP, menyerahkan Form Skrining Awal yang sudah diisi dan melampirkan fotokopi KTP (download di http://ugm.id/skriningawal) | ||||
3 | Saat tiba mhsw segera menghubungi PIC UGM kemudian akan diarahkan oleh tim SCH menentukan letak meja periksa dimana lokasi yg telah ditentukan untuk registrasi dan dicocokkan dengan data pendaftaran. Untuk memudahkan, silakan menggunakan ID-Card KKN. Bagi yang belum mengambil dapat juga menunjukkan KTP dan KTM | ||||
4 | Mahasiswa tetap mematuhi protokol kesehatan dan membawa/menggunakan APD (masker, handsanitzer, faceshield) dengan teratur antri masuk ruangan | ||||
5 | Jika berhalangan saat acara berlangsung mohon kontak PIC masing2 (KUI/KKN) dan jika ada yang terlambat datang maka masih akan dilayani sampai pukul 13.00 WIB |
Pelatihan Duta Perubahan Perilaku Bagi Mahasiswa KKN-PPM UGM Periode 2 Tahun 2021
Sabtu, 26 Juni 2021 Pukul 10.00 – 12.00 WIB secara daring